by bayusyafit@gmail.com | Aug 19, 2022 | Diet, News, Tips Hidup Sehat
Memiliki lengan yang besar dan bergelambir membuat kita tidak percaya diri, tidak hanya perempuan saja yang merasakannya para laki-laki juga risih dengan lengan yang besar dan bergelambir. Lengan merupakan tempat berkumpulnya lemak saat seseorang mengalami kenaikan...