Description
Alat ini sangat berguna melatih tubuh Anda dalam berbagai macam variasi gerakan. Alat yang sangat fungsionalis karena memiliki beberapa macam fitur. Sangat hemat apabila Anda gunakan untuk keperluan olahraga di rumah.
Alat olahraga yang ringan dengan hasil maximal yang cocok untuk penderita jantung,membakar calori lebih banyak dibanding alat olahraga yg lain.
berfungsi untuk kesehatan jantung dan kebugaran serta untuk mendapatkan berat badan ideal.
dilengkapi dengan pemberat magnetic yang disesuaikan dengan kemampuan Anda dalam berolahraga
juga dilengkapi dengan layar display yang dapat memantau aktivitas Anda selama pemakaian alat ini seperti pulsa jantung, kalori yang terbuang, jarak, waktu dan total gerakan pemakaian
Spesifikasi
- Memiliki alat monitor untuk mengetahui kecepatan, jarak tempuh, waktu, kalori dan detak jantung
- Dapat digunakan untuk posisi berdiri dan duduk
- Dilengkapi dengan pemberat yang dapat disesuaikan dengan kemampuan Anda
- Memiliki barbel untuk penambah berat beban
- Berat: 50 Kg
- Ukuran: 200 x 54 x 145 cm
Reviews
There are no reviews yet.